Pertarungan ketat di Epic League Division 1 yang berlangsung selama sekitar sebulan akhirnya resmi berakhir. Tim besar asal CIS yang diisi oleh bakat-bakat muda terbaik di sana, yaitu Virtus Pro akhirnya keluar sebagai juara Epic League Division 1.
Free Fire telah menghadirkan update terbaru versi OB25 dan hadirkan musim bertema Operation Chrono. Event ini hadir setelah Free Fire melakukan kolaborasi terbesarnya sejauh ini dengan melibatkan megabintang dunia sepak bola, Cristiano Ronaldo, sebagai duta global untuk game battle royale tersebut.
Bigetron Esports tentunya salah satu tim esports terbesar dan populer di Indonesia. Segudang prestasi telah mereka catatkan di berbagai divisi game. Namun di tahun 2020 ini, Bigetron Esports sepertinya masih kurang beruntung di divisi game Mobile Legends. Divisi Mobile Legends Ladies dari Bigetron Esports yaitu Belletron Battle Angels juga tidak ja
RRQ Hoshi salah satu tim terkuat di scene kompetitif Mobile Legends saat ini. Di tahun 2020 ini RRQ Hoshi sudah berhasil menjadi juara MPL ID Season 5 dan 6 serta MPLI di Juli kemarin sehingga tidak heran jika mereka terkesan santai untuk urusan pemain baru saat ini.
Di game Fall Guys season 3 Mediatonic mengusung tema musim dingin yang sangat pas untuk menyambut masa liburan akhir tahun. Bernama Fall Guys: Winter Knockout, di season 3 ini Mediatonic akan menghadirkan segudang konten baru, seperti map hingga skin yang bisa nikmati. Di poster perdananya mereka memperlihatkan sekilas map baru dengan warna biru